Bagi Adan, 26, bertahan di Santiago Bernabeu hingga kontraknya habis pada tahun 2014 nanti bisa dibilang sebagai sesuatu yang sia-sia. Pasalnya, dia hanya akan jadi bayang-bayang Iker Casillas dan Diego Lopez.
Kabarnya pun, Adan tidak termasuk dalam rencana pelatih baru Los Blancos Carlo Ancelotti dan dia telah diizinkan untuk berbicara dengan klub lain.
Menurut Marca, Rayo sudah melakukan pendekatan pada Adan. Negosiasi pun tengah berlangsung antara kedua pihak. Madrid sendiri diyakini bersedia melepas Adan secara cuma-cuma demi mempermudah proses transfernya.
Kalau jadi menuju Rayo, maka Adan bakal bersaing dengan David Cobeno untuk posisi utama di bawah mistar. Itu jauh lebih baik daripada mengharap absennya Lopez atau Casillas. [initial]
Adan Pasrah Duduk di Bawah Bayangan Casillas-Lopez
Adan: Saya Tak Dendam Kepada Mourinho
Madrid Bebaskan Adan Pergi (mrc/trm/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lima Gosip Transfer Terburuk Sejauh ini
Editorial 22 Juli 2013, 23:45
-
Liga Spanyol 22 Juli 2013, 23:08

-
Illarra: Debut Saya di Madrid Berjalan Baik
Liga Spanyol 22 Juli 2013, 21:10
-
Mourinho: Ronaldo Cinta United
Liga Champions 22 Juli 2013, 20:35
-
Masa Depan Lescott Kini Tergantung Pepe
Liga Inggris 22 Juli 2013, 19:55
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR