Rob Jansen, agen Afellay, akhir pekan lalu mengatakan bahwa tak tertutup kemungkinan bagi Afellay untuk pergi. Namun hanya beberapa hari, Jansen telah mengubah pernyataannya.
"Kita tak bisa menutup kemungkinan kepindahan di musim panas ini, semua bisa terjadi di sepakbola. Namun akan sangat tidak mungkin bagi Afellay untuk meninggalkan Barcelona FC. kami belum memikirkan kepindahan saat ini, Ibrahim menyukai gaya bermain Barca," ucap Jansen.
Beberapa klub tenar Eropa sudah menjadikan Afellay sebagai incaran mereka. Afellay diperkirakan akan mudah didapat karena memiliki peluang kecil untuk tampil reguler bersama Barcelona.
Arsenal, Lazio, Liverpool, Inter Milan, AC Milan, Fiorentina, Dortmund dan Lille sudah mengantri untuk meminjam Afellay. Klub-klub itu yakin akan bisa memaksimalkan potensi yang dimiliki Afellay dengan memberi kesempatan bermain reguler.
Afellay sempat tampil reguler di awal kedatangannya di Barca. Namun musim lalu Afellay banyak menghabiskan waktunya di meja perawatan. (espn/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Villa Masuk Dalam Skuad Uji Coba Barca
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 20:50
-
Daripada Barca, Martinez Pilih Pikirkan Bilbao
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 18:08
-
Vilanova: Beratnya Laga Pra Musim Bantu Barca
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 16:31
-
Edmilson: Barca Tetap Kuat Bersama Tito
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 15:51
-
Thiago Silva: Barca Tetap Hebat Tanpa Saya
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 15:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR