Barcelona akan menghadapi Manchester United pada pertandingan persahabatan Rabu besok. Tiga hari berselang, tim asuhan Tito Vilanova ini akan menghadapi tim tuan rumah Dinamo Bucharest.
Sejak Desember lalu, Villa sudah tidak lagi memperkuat tim asal Catalan ini. Ia mendapatkan cedera kaki saat timnya bertanding di ajang Piala Dunia antar klub yang berlangsung di Jepang.
Setelah sekian lama absen dalam skuad tim, kini untuk pertama kalinya pelatih Barcelona kembali mencantumkan namanya. Melihat striker andalan Barca kembali, Iniesta tentu saja merasa senang. Ia menuturkan bahwa Villa sudah dalam kondisi yang siap tempur.
"Dia berada dalam kondisi yang baik setelah mengalami cedera yang berat dan panjang, Senang rasanya bisa melihatnya kembali berlatih karena dia adalah pemain kunci kami," terang Gelandang tersebut.
Iniesta sungguh berharap rekannya itu akan bisa kembali bermain secepat mungkin. Selain itu, pemain 28 tahun ini ingin melihat Villa kembali mencetak gol bagi Barcelona. (fft/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Villa Masuk Dalam Skuad Uji Coba Barca
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 20:50
-
Daripada Barca, Martinez Pilih Pikirkan Bilbao
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 18:08
-
Vilanova: Beratnya Laga Pra Musim Bantu Barca
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 16:31
-
Edmilson: Barca Tetap Kuat Bersama Tito
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 15:51
-
Thiago Silva: Barca Tetap Hebat Tanpa Saya
Liga Spanyol 7 Agustus 2012, 15:03
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR