Bola.net - - Alvaro Morata dikabarkan sudah selangkah lebih dekat untuk bergabung dengan Manchester United, usai terjadi pembicaraan antara sang agen dan juga manajemen Real Madrid kemarin.
Pemain Spanyol disebut sudah tidak sabar lagi ingin datang ke Old Trafford musim panas ini, usai merasa tak puas dengan minimnya jatah bermain yang ia dapat musim lalu.
Disebutkan bulan lalu bahwa United sempat mendapat penolakan usai menawar pemain 24 tahun senilai 52 juta pounds, di mana Madrid menuntut tak kurang dari 70 juta pounds.
Selebrasi Alvaro Morata.
Sky Sports News mengatakan bahwa transfer ini masih bisa dirampungkan, usai agen Morata, Juanma Lopez, dan ayahnya, Alfonso Morata, hadir di Bernabeu awal pekan ini untuk menggelar diskusi 50 menit dengan manajemen klub.
Morat kini sedang menjalani bulan madu bersama kekasihnya, namun demikian sepertinya masih butuh sedikit waktu sebelum sang striker resmi berseragam Setan Merah.
United sendiri sebelumnya sudah sempat dikaitkan dengan Romelu Lukaku dan Andrea Belotti, sebagai pengganti Zlatan Ibrahimovic.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rasa Syukur Casemiro Dilatih Oleh Zidane
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 23:53
-
Real Madrid Akan Rombak Staf Medisnya
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 22:27
-
Tak Ingin Ronaldo Pindah, Ini Alasan Casemiro
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 21:49
-
Ajax Minta Madrid dan Barca Bayar 40 Juta Euro untuk Bek Mudanya
Liga Eropa Lain 4 Juli 2017, 19:08
-
Kapten Celtic: Saya Tak Akan Kaget Jika Madrid Lamar Rodgers
Liga Spanyol 4 Juli 2017, 18:54
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR