Tak hanya membuat satu gol, striker juga memberikan satu assist yang berbuah gol pembuka oleh Munir El Haddadi di Ipurrua semalam. Tak heran jika Alba mengaku amat senang melihat penampilan apik rekannya dari pekan ke pekan.
"Luis Suarez bagi saya adalah striker terbaik di dunia. Ia terus berjuang dan berjuang dan tidak membiarkan bola lolos dari kakinya. Pemain seperti inilah yang bisa menentukan kemenangan. Kami hanya bisa memberikan bantuan, namun mereka yang ada di lini depan yang bakal menyelesaikan semuanya," tutur Alba pada AS.
Terkait permainan tim, Alba menambahkan: "Sikap yang kami tunjukkan amat bagus dan dengan intensitas permainan yang luar biasa. Kami harus terus coba seperti ini, kami tengah menjalani musim yang bagus. Namun tiap tim bisa meraih kemenangan dan kami harus terus berhati-hati." [initial]
Baca Juga:
- Performa Barca di Ipurrua Buat Enrique Kian Puas
- Barca Kian Dekati Trofi La Liga, Enrique Rileks
- Puji Enrique, Pique Harap Barca Segera Kunci Juara La Liga
- Mascherano Harap Barcelona Terus Kemas Kemenangan
- Mascherano Tak Sabar Ingin Istirahat Bela Barcelona
- Highligts La Liga: Valencia 1-3 Atletico Madrid
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debat Messi vs CR7, Pria Ini Tega Bunuh Kawan Sendiri
Liga Spanyol 7 Maret 2016, 15:16
-
Diidamkan Enrique, Barca Utamakan Mahrez Timbang Reus
Liga Spanyol 7 Maret 2016, 15:02
-
Barca Siap Ikat Messi Hingga 35 Tahun
Liga Spanyol 7 Maret 2016, 11:49
-
Beckham Akan Bujuk Messi Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 7 Maret 2016, 11:44
-
Villa: MSN Tak Pernah Berhenti Buat Saya Terkagum-kagum
Liga Spanyol 7 Maret 2016, 10:51
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR