Penyerang asal Prancis tersebut membobol gawang Yoel setelah menerima umpan dari Jese Rodriguez yang baru lima menit masuk lapangan. Entrenador Carlo Ancelotti memuji dampak instan yang diberikan oleh Jese dan menyebut pemain berusia 20 tahun tersebut memiliki peranan vital bagi tim di tengah padatnya jadwal.
"Masa recovery yang cukup penting bagi seluruh pemain, saya dituntut untuk terus memainkan pemain terbaik demi menjaga kepercayaan diri tim. Karena itulah, Jese mendapatkan kesempatannya ketika ada pemain lain yang kurang fit," jelas pria asal Italia tersebut.
"Saat ini mungkin Jese merupakan salah satu pemain terpenting bagi kami, walau ia tak selalu bermain sejak awal. Ketika pemain lain tengah lelah, memiliki pemain dengan skill tinggi seperti Jese akan lebih memiliki dampak ketimbang menurunkannya sebagai starter."
Sejauh ini, Jese telah diturunkan dalam sepuluh laga Real Madrid dengan catatan dua gol dan tiga assist. Sebuah capaian yang lumayan mengingat ia lebih sering dimainkan kurang dari 45 menit tiap kali diturunkan. (isf/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Gol Terbaik Cristiano Ronaldo
Video Unik 7 Januari 2014, 21:58
-
Walcott Cedera, Arsenal Semakin Intensif Kejar Morata
Liga Champions 7 Januari 2014, 20:01
-
Di Maria Dituduh, Sergio Ramos Membela
Bolatainment 7 Januari 2014, 19:02
-
Kepingan Fakta Menarik 400 Gol Cristiano Ronaldo
Editorial 7 Januari 2014, 17:17
-
Ronaldo Hadiahi Anak Penderita Kanker Tiket VIP Bernabeu
Bolatainment 7 Januari 2014, 16:56
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR