Hukuman kartu merah langsung tersebut memantik reaksi keras dari penggawa El Real, yang menilai bahwa situasi tabrakan antara Coentrao dan gelandang Espanyol, Jose Canas bersifat fifty-fifty. Ancelotti sendiri mengaku tak mengerti mengapa wasit David Fernandez memberikan kartu merah langsung kepada pemain asal Portugal tersebut.
"Kartu merah langsung terhadap Coentrao adalah keputusan yang sangat tidak komprehensif," sesal Ancelotti seperti dilansir Canal+.
"Keputusan itu membuat laga berjalan sangat sulit bagi kami, namun untung saja tim kami berada dalam kondisi mental yang stabil."
Ketiga gol kemenangan Real dalam laga tersebut dicetak oleh James Rodriguez, Gareth Bale, dan Nacho Fernandez.[initial]
Baca Juga
- Sheva: Madrid Fantastis di Tangan Ancelotti
- Khedira Isyaratkan Ingin Kembali ke Stuttgart
- Perez: Tak Hanya Menang, Real Madrid Juga Sebarkan Pesan Moral
- Arbeloa Yakin Madrid Masih Akan Berjaya di 2015
- Madrid Ternyata Lamar Zidane Dengan Sebuah Serbet
- Jese: Tak Ada Saling Cemburu di Ruang Ganti Madrid
- Ronaldo: Di Era Saya, Prestasi Cristiano Tak Masuk Akal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arbeloa: Ronaldo Pantas Sabet Ballon d'Or
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 23:30
-
Varane: Seluruh Penggawa Madrid Dukung Ronaldo di Ballon d'Or
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 23:09
-
Nacho: Hubungan Bale dan Ronaldo Fantastis
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 15:32
-
Inilah Perbedaan Real Madrid dan Barca di Mata Simeone
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:55
-
Nacho Puas Cetak Gol Perdana Bagi Madrid
Liga Spanyol 11 Januari 2015, 06:15
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR