Manajer Italia itu sempat dua tahun menangani tim Spanyol. Di musim debutnya, ia mampu membantu tim memenangkan Copa del Rey dan Liga Champions. Namun di musim berikutnya, tim tidak memenangkan apapun dan Ancelotti akhirnya dipecat.
Dan meski sudah ikut membantu Madrid memecahkan rekor 'La Decima' dan akhirnya ditendang dari klub, Ancelotti mengatakan bahwa ia sama sekali tidak memiliki dendam terhadap tim yang bermarkas di Santiago Bernabeu tersebut.
"Ketika saya bergabung dengan Real Madrid, saya tahu bahwa satu hari nanti saya harus pergi. Dan bagi seorang pelatih, bekerja di Real Madrid merupakan pengalaman yang unik, jadi saya harus berterima kasih pada Florentino," tutur Ancelotti pada AS.
"Ia mendukung saya dan kami memenangkan La Decima. Saya sendiri sudah belajar bahwa pemecatan merupakan bagian dari pekerjaan. Saya memiliki kenangan yang bagus di Madrid, dari awal hingga akhir." [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Osasuna
Liga Spanyol 8 September 2016, 23:53
-
Cristiano Ronaldo Siap Tampil Lawan Osasuna
Liga Spanyol 8 September 2016, 20:46
-
United Sudah Tiga Kali Hubungi Agen Bale
Liga Inggris 8 September 2016, 14:44
-
Perez Hubungi Mourinho Soal Bale
Liga Inggris 8 September 2016, 14:31
-
6 Pertandingan Kunci Rivalitas Jose Mourinho - Pep Guardiola
Editorial 8 September 2016, 12:20
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR