Laporan Sport mengatakan bahwa pemain berusia 22 tahun sudah masuk radar Blaugrana sejak musim lalu dan merupakan salah satu bintang yang menarik perhatian direktur klub, Robert Fernandez.
Gomes, yang berada di bawah naungan super agen, Jorge Mendes, datang dari Benfica musim lalu. Ia memainkan 37 laga dan membuat empat gol.
Sejak usia 19, ia sudah bergabung dengan Timnas Portugal, meski baru membuat debut pada 7 September 2014 lalu, kala melawan Albania.
Gomes sendiri sudah sempat mendapatkan pujian dari mantan pemain Barcelona, , yang mengatakan: "Saya menyukainya. Ia amat percaya diri dan tumbuh dengan cepat di Valencia. Saya yakin ia akan jadi pembelian yang bagus bagi klub, meski tak tahu pasti apakah ia akan mencapai level yang sama seperti Xavi dan Rakitic." [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santos Ingin FIFA Hukum Neymar dan Barcelona
Bola Dunia Lainnya 15 Oktober 2015, 21:24
-
230 Gol Ronaldo Cuma Hasilkan Satu Trofi La Liga
Liga Spanyol 15 Oktober 2015, 14:44
-
Robin van Persie Merapat ke Barcelona?
Liga Spanyol 15 Oktober 2015, 14:36
-
Barcelona Paling Banyak Beri Kesempatan Pada Pemain Muda
Liga Spanyol 15 Oktober 2015, 12:49
-
Juanfran: Pindah Barca, Turan Tak Buat Atletico Sakit Hati
Liga Spanyol 15 Oktober 2015, 12:24
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR