Bola.net - - menang 5-2 menjamu Real Sociedad di leg kedua babak perempat final Copa del Rey 2016/17 dan lolos ke semifinal dengan agregat 6-2, Jumat (27/1). Gelandang serang Turki Arda Turan menyumbang satu gol untuk Barcelona.
Arda Turan sudah mencetak total 13 gol untuk Barcelona di semua kompetisi musim ini. Jumlah itu lebih banyak dibandingkan gelandang-gelandang berbasis La Liga lainnya.
13 - Arda Turan has scored more goals than any other La Liga midfielder this season (all competitions). Confidence. pic.twitter.com/CSZeuvd7J0
— OptaJose (@OptaJose) January 26, 2017
Arda Turan mencetak 13 gol itu dalam 24 laga. Dia membukukannya di empat kompetisi berbeda, yakni La Liga, Liga Champions, Copa del Rey dan Supercopa de Espana.
Arda Turan (Barcelona) 2016/17
La Liga: 3 Gol (14 laga)
Liga Champions: 4 Gol (4 laga)
Copa del Rey: 4 Gol (4 laga)
Supercopa de Espana: 2 Gol (2 laga).
Arda Turan tak selalu jadi starter. Namun, dia jarang menyia-nyiakan kesempatan yang diberikan oleh pelatih Luis Enrique.
Itu juga yang membuatnya jadi gelandang berbasis La Liga tertajam di musim 2016/17 sejauh ini.
Klik Juga:
- Barcelona Menang Maksimal Dengan Operan Minimal
- Messi dan Suarez Tak Terbendung
- 7 Laga Ancelotti vs Zidane Setelah Juara Dunia
- Terakhir Kali Celta Jegal Madrid, 76 Tahun Lalu
- Gol Free-kick Ronaldo di Tiga Kompetisi
- Danilo Ukir Sejarah Buruk Dengan Own Goal
- Kesialan Ronaldo Dengan Tiang Gawang Terulang
- Tiga Laga, Danilo Dua Own Goal
- Tiga Gol Free-kick, Ronaldo Sejajar Messi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alba Bahagia Lihat Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 23:45
-
Barca Senang Jumpa Atletico di Semifinal Copa Del Rey
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 20:57
-
Copa Del Rey: Barcelona Jumpa Atletico di Semifinal
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 20:29
-
Prediksi Real Betis vs Barcelona 29 Januari 2017
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 17:13
-
Wapres Barca: Kami Punya Tim yang Hebat!
Liga Spanyol 27 Januari 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR