Sport melansir bahwa Barca hanya memiliki bujet transfer sebesar 60 juta euro. Angka itu terbilang kecil mengingat Barca membutuhkan dua bek tengah, satu bek kanan, satu gelandang dan seorang penyerang.
Untuk membiayai perombakan itu, Barca kabarnya sudah bersedia melepas tiga pemain; Dani Alves, Alexis Sanchez dan Cesc Fabregas. Penjualan ketiga pemain itu diharapkan bisa mendatangkan dana setidaknya 80 juta euro.
Barca disebut sudah menawarkan Dani Alves plus sejumlah uang untuk mendapatkan Marquinhos dari PSG. Sementara itu, Cesc Fabregas dikabarkan bakal kembali ke Premier League.
Alexis Sanchez disebut sudah sangat dekat dengan Juventus. Barca juga bersedia melakukan pertukaran jika Juve mau melepas Fernando Llorente plus uang dalam jumlah belasan juta euro. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sakho Sejajarkan Suarez Dengan Ibrahimovic
Liga Inggris 26 Mei 2014, 23:35
-
Agen Verratti Tertawakan Rumor ke Juventus
Liga Eropa Lain 26 Mei 2014, 22:16
-
Marquinhos Siap Bersaing Dengan David Luiz
Bola Indonesia 26 Mei 2014, 20:41
-
Barca Bakal Lepas Alves, Alexis dan Fabregas
Liga Spanyol 26 Mei 2014, 20:11
-
Liga Inggris 26 Mei 2014, 06:40

LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR