Spekulasi terkait transfer Neymar ke Eropa memang sudah santer tersiar dalam kurun waktu 2 tahun terakhir. Akan tetapi keengganan bintang 21 tahun itu meninggalkan Brasil dalam waktu dekat selalu mementahkan sejumlah tawaran besar.
Duo seteru La Liga, Real Madrid dan Barca merupakan dua klub yang paling berhasrat mendapatkan Neymar dari Santos. Akan tetapi sebuah komentar sekaligus saran lain datang dari kompatriot Neymar di tim Selecao.
"Jika Lionel Messi telah memenangkan segala gelar bagi dirinya, maka Barcelona akan menjadi juara segala-galanya jika Neymar bermain sebaik mungkin bagi mereka, seperti yang ia lakukan bersama Brasil," tegas Taffarel.
"Ia bisa saja tampil luar biasa, baik sekarang atau usai Piala Dunia, bersama Barcelona. Ia punya kualitas yang mengesankan dan juga sangat cepat." (spt/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca vs Getafe Jadi Laga Terlaris Ketiga di Camp Nou
Liga Spanyol 10 Februari 2013, 22:02
-
Highlights La Liga: Barcelona 6-1 Getafe
Open Play 10 Februari 2013, 20:52
-
Review: Barcelona Benamkan Getafe di Camp Nou
Liga Spanyol 10 Februari 2013, 20:10
-
Madrid Prioritaskan Trofi Eropa Ketimbang La Liga
Liga Spanyol 10 Februari 2013, 17:00
-
'Barca Bisa Menangkan Segalanya, Bersama Neymar'
Liga Spanyol 10 Februari 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR