Bola.net - - Penyerang Barcelona, Luis Suarez mengungkapkan kekecewaannya usai timnya hanya mampu meraih satu poin melawan Villarreal.
Bertandang ke El Madrigal, Barcelona sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol dari Nicola Sansone pada menit ke-50. Barca akhirnya terhindar dari kekalahan setelah Lionel Messi mencetak gol penyama skor di menit akhir.
Barcelona pantas kecewa dengan hasil tersebut. Pasalnya, sepanjang pertandingan mereka memiliki banyak peluang untuk mencetak gol namun tak mampu berbuah gol, seperti saat tendangan Messi yang menerpa tiang gawang di masa injury time.
"Kami kehilangan dua poin dan ada jalan untuk pergi. Hari ini kami telah bermain benar-benar bagus secara umum. Kami memiliki perasaan bahwa kami bisa menang," ujarnya.
"Ini tak adil karena kami melakukan segalanya untuk menang. Kami memiliki banyak peluang dan kami harusnya unggul lebih dahulu," sambungnya.
"Kami harus tetap bekerja. Inilah sepakbola, ini tentang berlari dan seluruh tim harus tetap bekerja untuk membalikkan segala sesuatunya," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
NZonzi Tak Tertarik Dengan Rayuan Barca
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 22:30
-
Puyol Sarankan Barca Tak Banyak Protes Wasit
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 21:57
-
Mascherano: Saya Tak Mungkin Potong Tangan!
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 21:17
-
Busquets: Jadi Wasit Itu Sulit
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 20:53
-
Pemain Barca Tak Akan Hadiri Best FIFA Awards
Liga Spanyol 9 Januari 2017, 20:32
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR