Bola.net - - Luis Enrique meminta para wasit untuk mulai mendapatkan bantuan dari teknologi garis gawang, usai tembakan Jordi Alba tak disahkan menjadi gol ketika imbang 1-1 melawan Real Betis.
Tak lama usai Barca tertinggal oleh gol Alex Alegria, wasit Jose Hernandez Hernandez tak mensahkan gol Alba, meski bola sudah jelas melewati garis gawang.
Tim tamu akhirnya menyamakan kedudukan di menit-menit akhir lewat Luis Suarez, namun Enrique ingin para wasit mendapatkan bantuan untuk membuat keputusan seperti ini, mengingat La Liga masih belum menerapkan teknologi garis gawang.
"Saya melihat gambar dari tembakan tersebut, namun wasit membutuhkan bantuan," tutur Enrique menurut Goal International.
"Mungkin lewat sebuah teknologi tertentu, mereka membutuhkan bantuan jika ada keputusan yang bisa menguntungkan ataupun melukai kami."
Namun demikian, Enrique mengaku bahagia bisa melewati laga semalam dengan raihan satu angka.
"Saya pergi dengan perasaan bahwa kami telah memenangkan satu poin."
Baca Juga:
- Hasil Pertandingan Real Madrid vs Real Sociedad: Skor 3-0
- Penalti dan Gol Hantu Barca vs Real Betis
- Gomes: Susah Membayangkan Tak Bisa Menangi Gelar Bersama Barca
- Highlights La Liga: Real Betis 1-1 Barcelona
- Hasil Pertandingan Real Betis vs Barcelona: Skor 1-1
- Ramaikan Perburuan Griezmann, Arsenal Siapkan Gaji Fantantis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Defender Muda Terbaik di Eropa
Editorial 30 Januari 2017, 17:16
-
Enrique Tutup Mulut Soal Masa Depannya
Liga Spanyol 30 Januari 2017, 15:10
-
Waterreus: Bravo Pembelian yang Amat Buruk
Liga Inggris 30 Januari 2017, 15:05
-
Valdano: Saya Dukung Teknologi Garis Gawang di La Liga
Liga Spanyol 30 Januari 2017, 14:59
-
Beckham Akui Tak Ingin Tinggalkan MU
Liga Inggris 30 Januari 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR