
Fakta itu diungkap sendiri oleh presiden Blaugrana, Josep Maria Bartomeu dalam wawancaranya dengan CNN. Ia menyebut jika minat Barca pada Suarez yang sudah lama bersemi, mulai diwujudkan dalam langkah serius musim panas ini.
"Saat kami mendekati Suarez, itu adalah sebelum Piala Dunia," aku Bartomeu sebagaimana dikutip The Mirror - yang mengisyaratkan jika Barca sudah melakukan tindakan tak etis dengan menggelitik sang pemain sebelum menjalin kontak dengan The Reds, meski tindakan itu terbilang masih legal.

Bartomeu juga membuka rayuannya pada Suarez kala itu dengan menambahkan, "Kami mengatakan padanya jika ia punya usia yang tepat. Ia punya pengalaman. Bermain di Liverpool ia juga memberikan performa luar biasa. Dan ini adalah saat yang tepat untuknya datang ke klub kami, ke Barcelona." [initial]
Isu Menggoda dari Dunia Sepakbola
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain Tak Pernah Tergiur Dengan Barcelona
Liga Italia 6 Agustus 2014, 22:56
-
Barca Bayar Pajak Dua Kali Dalam Transfer Neymar
Liga Spanyol 6 Agustus 2014, 21:28
-
Xavi Menyesal Tak Pernah Satu Tim Dengan Paul Scholes
Liga Spanyol 6 Agustus 2014, 21:00
-
Inilah Sosok di Balik Gaya Rambut 'Militer' Messi
Bolatainment 6 Agustus 2014, 16:14
-
Lihat Bujet Belanja Barca, Benitez Minder
Liga Spanyol 6 Agustus 2014, 16:04
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR