Masa depan Fabregas di Barca memang masih simpang siur. Ia dikabarkan bakal angkat kaki dari klub tersebut musim depan. Spekulasi tentang nasibnya kian kencang bergulir setelah fotonya tak masuk dalam poster peluncuran jersey home Blaugrana pekan lalu.
Fabregas pun dikabarkan sudah menjadi incaran Arsenal dan Manchester United. Media Spanyol, Mundo Deportivo, bahkan menyebutkan bahwa Barca siap kehilangan pemain berusia 27 tahun itu dan menyiapkan sosok penggantinya.
Gelandang yang dianggap pantas mengisi posisi Fabregas adalah gelandang kreatif milik Athletic Bilbao, Herrera. Terlebih, gelandang berusia 24 tahun itu bisa ditarik ke Camp Nou dengan menebus klausul buyout-nya yang senilai 30 juta Pounds. Saat ini, kontrak Herrera dengan Bilbao hanya tersisa dua tahun lagi.
Jadi, apakah Barca layak menjual Fabregas? Dan apakah Herrara memang pantas menggantikannya? [initial]
Sudah Baca?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Doakan Valdes Segera Pulih
Piala Dunia 26 Mei 2014, 23:10
-
10 Alumni Premier League Berharga Mahal
Editorial 26 Mei 2014, 22:21
-
Halilovic Resmi Dikontrak Barca Hingga 2019
Liga Spanyol 26 Mei 2014, 22:05
-
Pique: Saya Semakin Dekat Dengan Pensiun di Barca
Liga Spanyol 26 Mei 2014, 21:03
-
Barca Bakal Lepas Alves, Alexis dan Fabregas
Liga Spanyol 26 Mei 2014, 20:11
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR