Anoeta adalah tempat yang sangat berat bagi Barcelona. Sejak Sociedad mendapatkan promosi pada 2007 silam, Barca belum pernah menang di Anoeta. Enrique mengakui bahwa Anoeta memang tempat yang berat bagi Barca.
"Kesulitan kami bukan cuma dalam lima laga terakhir di sana. Sejak Sociedad kembali ke La Liga sembilan tahun lalu, Barca tak pernah bisa menang di sana. Kami harus melakukan analisis. Yang jelas, rumput di sana selalu bagus dan itu bukan faktor dalam kesulitan kami," terang Enrique kepada AS.
Enrique menegaskan bahwa Barca harus bisa mengakhiri hasil-hasil kurang memuaskan di markas Sociedad. Untuk melakukannya, mereka harus bisa menemukan formula yang tepat.
"Kami sudah menjalani waktu yang lama tanpa hasil positif di San Sebastian. Kami harus mulai berpikir mengapa kami tak pernah bisa meriah kemenangan di sana. Yang pasti, laga nanti tidak akan mudah." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Simeone: Barcelona Tak Buat Saya Tertekan
Liga Champions 9 April 2016, 23:38
-
Liga Spanyol 9 April 2016, 22:18

-
Zubizarreta: Barca Beli Douglas Bukan Untuk Juara UCL
Liga Spanyol 9 April 2016, 19:05 -
Neymar Bakal Absen di Copa America
Liga Spanyol 9 April 2016, 10:00
-
Barcelona Capai Kesepakatan dengan Marquinhos
Liga Spanyol 9 April 2016, 08:40
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR