Menurut laporan yang diturunkan oleh laman resmi klub, tim asuhan Luis Enrique akan memainkan total delapan pertandingan di bulan April. Enam di antaranya di La Liga dan dua di Liga Champions, dalam rentang waktu 24 hari. Itu berarti tim akan memainkan setidaknya satu laga dalam tiga hari.
April juga merupakan bulan di mana Barcelona memainkan lebih banyak pertandingan La Liga lebih banyak dari bulan-bulan sebelumnya. Ambil contoh di bulan Februari, tim hanya memainkan lima pertandingan di liga domestik.
Blaugrana dijadwalkan melawan Celta Vigo, Almeria, Sevilla, Valecia, Espanyol, dan Getafe. Dari semua laga tersebut, duel melawan Getafe dan Almeria akan dimainkan di tengah pekan di Camp Nou.
Lebih lanjut, Barcelona juga akan memainkan dua leg babak perempat final Liga Champions melawan PSG di bulan April. Pertandingan di Parc des Princes akan diadakan pada 15 April, sementara leg kedua akan dihelat pada tanggal 24 April di Camp Nou. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Anigo: Ibrahimovic Seperti Cantona
Liga Eropa Lain 1 April 2015, 18:46
-
Dibidik PSG, Cudicini Larang Lloris Tinggalkan Spurs
Liga Inggris 1 April 2015, 17:49
-
Barcelona Dinanti Jadwal Padat di Bulan April
Liga Spanyol 1 April 2015, 14:01
-
City Siap 55 Juta Euro Demi Modric
Liga Inggris 1 April 2015, 13:48
-
Empat Elit Eropa Berebut Mkhitaryan
Liga Eropa Lain 1 April 2015, 13:43
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR