Bola.net - Pedro Rodriguez justru terlihat sedih, meski ia baru saja mencetak gol kemenangan Barcelona atas Sevilla di final Piala Super Eropa dini hari tadi. Ketika Barcelona merayakan sukses mereka meraih trofi ke-4 tahun ini, usai mencatat kemenangan dengan skor 5-4 di Tbilsi, Pedro justru nampak tak bergairah dan hanya berdiri agak menjauh dari skuat lain yang sedang sibuk menatap trofi. Hal tersebut bisa jadi merupakan sinyal bahwa Pedro sedang meratapi laga, yang bisa jadi merupakan laga pamungkasnya bersama Barcelona. Pemain Spanyol tersebut belakangan memang kerap dikaitkan dengan Manchester United di bursa transfer musim panas ini. Ia bahkan seolah mengucap perpisahan pada fans Barca, kala menanggapi pertanyaan dari Mega. Sang pemain mengatakan: "Tantangan menanti saya di banyak tempat, namun sementara saya di sini, saya akan memberikan segalanya. Jika saya memang pergi, saya bisa pergi dengan kepala tegak." United kabarnya sudah menyiapkan dana 22 juta poundsterling untuk mengamankan jasa Pedro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Gol Paling Istimewa bagi Neymar Sepanjang Karirnya
Open Play 12 Agustus 2015, 22:34
-
Nolita: Gabung Barcelona atau Tidak Sama Sekali
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 22:11
-
Messi Ingin Yang Terbaik Bagi Pedro
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 18:48
-
Pedro Masih Pantas Menjadi Pemain Barcelona
Liga Spanyol 12 Agustus 2015, 16:38
-
Pedro, Akankah Jadi Unsung Hero Abadi di Barca?
Editorial 12 Agustus 2015, 16:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR