Bola.net - - Jeremy Mathieu dilaporkan telah diberitahu bahwa dia bebas meninggalkan Barcelona dan mencari klub baru pada musim panas ini.
Pemain bertahan asal Prancis tersebut telah menghabiskan tiga musim terakhir di Camp Nou, dengan 91 penampilan di semua kompetisi selama periode tersebut.
Namun menurut laporan dari Goal International, Barca siap untuk mengizinkannya mencari klub lain, meskipun masih memiliki satu tahun tersisa dalam kontraknya.
Cedera memang menyebabkan bek Prancis tersebut tak banyak bermain untuk Barcelona. Bahkan musim lalu, dia hanya tampil 13 kali sebagai starter di La Liga dan Liga Champions.
Awal pekan ini, dilaporkan bahwa Sporting Lisbon sangat antusias untuk mendatangkan Mathieu dan diharapkan transfer tersebut selesai sebelum Juli.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lolos dari Penjara, Messi Cuma Bayar Denda
Liga Spanyol 23 Juni 2017, 23:40
-
Neymar: Lucas Akan Disambut Baik di Barca
Liga Spanyol 23 Juni 2017, 23:20
-
Suarez Ungkap Jasa Besar Luis Enrique Padanya
Liga Inggris 23 Juni 2017, 22:40
-
Amor: Messi Lewati Semua Ekspektasi
Liga Spanyol 23 Juni 2017, 20:20
-
Dembele Ingin Tinggalkan Dortmund
Liga Eropa Lain 23 Juni 2017, 17:40
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR