Bola.net - - Kekalahan telak dari Real Madrid (1-5 secara agregat) di ajang Supercopa de Espana kemarin membuat media-media Catalan ramai menulis tajuk utama bernada kritik untuk tim asuhan Ernesto Valverde.
Sport menulis 'Sin Alma' yang artinya 'tanpa jiwa'. Hal tersebut seolah diamini oleh bek Blaugrana, Gerard Pique, yang untuk sekian lama merasa bahwa timnya kini seolah inferior ketika menghadapi Los Merengues.
Sementara itu, media besar Catalan lain, Mundo Deportivo, menulis 'No Arrancan', yang artinya kurang lebih Barcelona masih belum juga panas di laga kompetitif kedua mereka menjelang dimulainya La Liga musim 17/18.
Media lain, L'Esportiu, bersikap lebih keras. Mereka menulis kalimat tegas yang artinya 'Benar-benar sebuah bencana!'
Pesan pesimis juga disampaikan oleh El Periodico de Catalunya, yang menulis 'Keajaiban tak pernah terjadi'. Sementara La Vanguardia menulis Barca seolah 'dilahap' habis oleh Real Madrid.
Terakhir, ada Ara, yang menulis tim Catalan tengah berada dalam 'tahap pembusukan'.
Barca sendiri memang tengah menghadapi sejumlah masalah menjelang kiprah mereka di musim 17/18. Selain baru kalah dari Madrid, tim juga belum mendatangkan bintang baru yang kiranya mampu menggantikan Neymar, yang musim ini lepas ke PSG dengan kompensasi 222 juta euro.
Tim justru mendatangkan gelandang Guangzhou Evergrande, Paulinho, yang kemampuannya mendapat banyak cibiran dari berbagai pihak.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellamy: Liverpool Salah Satu Yang Terbaik Dalam Counter Attack
Liga Inggris 18 Agustus 2017, 21:36 -
Bellamy Sarankan Liverpool Relakan Coutinho
Liga Inggris 18 Agustus 2017, 21:01 -
Daripada Coutinho, Barca Disarankan 'Pulangkan' Alexis Sanchez
Liga Inggris 18 Agustus 2017, 15:06 -
Alba Ingin Lebih Banyak Pemain Baru di Barcelona
Liga Inggris 18 Agustus 2017, 14:50 -
Wapres Barca: Presiden Bartomeu Akan Mundur?
Liga Spanyol 18 Agustus 2017, 14:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR