Hal tersebut sebagai bentuk bantahan atas rumor yang menyebut Messi bakal hengkang dari Camp Nou akhir musim ini, usai ia terlibat konflik dengan bosnya, Luis Enrique.
"Saya sudah menghubungi dirinya dan ia tengah bahagia. Ia punya ambisi dan keinginan yang kuat untuk menang. Ia memberi tahu saya bahwa ia ingin mengakhiri karir di klub dan komitmen serta kesiapannya sudah mencapai level maksimal. Tidak perlu ada diskusi mengenai masa depannya, ia sudah bilang ingin bertahan dan punya kontrak di sini. Ia juga punya rekan setim yang hebat," tutur Bartomeu pada RAC.
"Kami sudah tidak ingin membahas mengenai hubungan Messi dan Enrique, karena tidak ada yang perlu dibicarakan. Tidak ada yang terjadi, tidak ada yang perlu dijelaskan," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 18:18

-
Hadapi Elche, Enrique Istirahatkan Messi, Neymar dan Suarez
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 18:07
-
Capello: Kisruh Barca Bisa Pengaruhi Masa Depan Messi
Liga Spanyol 15 Januari 2015, 17:51
-
Iniesta Temani Putrinya Main Rumah-rumahan
Bolatainment 15 Januari 2015, 14:52
-
Manchester City Siapkan 480 Juta Pounds untuk Messi
Liga Inggris 15 Januari 2015, 14:36
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR