Nama terakhir itu baru saja resmi berpindah klub dari Atletico Madrid menuju Barcelona. Turan didatangkan dengan biaya transfer yang mencapai 34 juta euro, pembelian termahal ketujuh dalam sejarah klub.
Meskipun tak akan bisa membela Barca hingga Januari 2016 nanti, karena imbas sanksi FIFA, Bartomeu tak menutupi kebahagiannya dengan kepastian transfer Turan tersebut.
"Perekrutan Arda Turan adalah berita hebat bagi semua orang yang berhubungan dengan Barcelona," ujarnya.
"Kami perlu mendukung proyek Luis Enrique. Dia meminta dua pemain dan kami memiliki mereka. Ini adalah hari besar setelah memenangkan Liga Champions," tandasnya.
Bersama Atletico, Turan telah tampil di 178 pertandingan di semua kompetisi sejak bergabung empat tahun lalu. Arda juga mencatatkan 22 gol dan 32 assist sepanjang karirnya di Atletico. (fs/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montoya Akui Sulit Tinggalkan Barcelona
Liga Italia 8 Juli 2015, 23:41
-
Tak Cuma Maradona, Turan Juga Idolakan Iniesta
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 22:47
-
Turan: Messi Pemain Terbaik Sepanjang Masa
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 22:24
-
Turan Siap Adaptasi Dengan Gaya Main Barca
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 21:54
-
Turan Siap Hadapi Tantangan Main di Klub Sekelas Barcelona
Liga Spanyol 8 Juli 2015, 21:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR