Belakangan, Barcelona era Enrique mulai disebut bakal menyamai dominasi di era Pep, usai di dua pertandingan terakhir mereka tampil hebat dengan menang 4-0 atas Real Madrid dan 6-1 atas AS Roma.
Bartra pun tak menampik jika tim yang ada saat ini memang sama hebatnya seperti yang ditunjukkan di era Pep.
"Ketika topik itu muncul, Anda harus ingat bahwa sepakbola merupakan olahraga yang dimainkan hampir tiap pekan. Dan kebanyakan orang akan fokus pada apa yang mereka lihat terakhir kali," tutur Bartra pada Marca.
"Memang benar bahwa Barcelona di era Pep sama superiornya dengan yang ada sekarang." [initial]
Baca Juga:
- Eks Arsenal: Akan Mengejutkan Jika Chelsea Menang Lawan Spurs
- City Sanggup Gaji Messi 16 Miliar Rupiah Per Pekan
- Lepas James Wilson, Van Gaal Dikecam Fans United
- Butuh Bomber Baru, Chelsea Kini Incar Kalinic
- Bellerin Komentari Rumor Nolito Gabung Arsenal
- Bellerin Yakin Wenger Tak Beli Pemain di Januari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Terus Rayu Lionel Messi
Liga Inggris 27 November 2015, 23:45
-
Pellegrini Isyaratkan Mau Terima Messi di City
Liga Inggris 27 November 2015, 23:02
-
Barca Pastikan Tidak Akan Lepas Claudio Bravo
Liga Spanyol 27 November 2015, 18:55
-
Real Madrid Kalahkan Barcelona di Liga Champions, Kok Bisa?
Liga Champions 27 November 2015, 15:45
-
FIFA Siap Embargo Madrid Dua Jendela Transfer
Liga Spanyol 27 November 2015, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR