Hasilnya memuaskan, karena dalam 180 menit penampilannya bek berusia 22 tahun berhasil membawa Blaugrana meraih cleansheet.
Bartra mengaku senang dengan performa yang ditampilkannya dan tak lupa berterima kasih kepada pelatih Gerardo Martino yang memutuskan untuk tidak membeli bek tengah baru pada bursa transfer musim panas lalu.
"Saat sesi latihan pramusim dimulai, saya khawatir klub akan membeli bek tengah anyar. Itu akan menghambat usaha saya untuk menembus posisi inti," ungkap pemain jebolan La Masia tersebut.
"Ketika Tata (Martino) tiba, ia memberikan saya kepercayaan diri dan berkata bahwa klub tidak akan merekrut bek tengah baru. Hal tersebut membuat saya bersemangat."
Bartra kemungkinan akan kembali dipercaya dalam laga Barca selanjutnya saat mereka dijadwalkan menjamu Real Valladolid, Minggu malam waktu setempat (06/10). [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reina Girang Dengan Rumor Kepulangan ke Nou Camp
Liga Italia 4 Oktober 2013, 23:37
-
Dani Alves Ingin Barca Boyong Kiper Celtic
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 22:50
-
Skuat Barcelona Hadapi Valladolid
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 20:50
-
Barca Nyaris Beli Bale 60 Juta Musim Lalu
Liga Champions 4 Oktober 2013, 20:43
-
Turan: Bagi Atletico, Setiap Laga Adalah 'Final'
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 20:05
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR