Bola.net - - Striker Real Madrid, Karim Benzema, belum lama ini memberikan pujian setinggi langit pada manajer Zinedine Zidane.
Pemain Prancis itu terus mendapat prioritas main dari sang pelatih, meski performanya sudah banyak mendapat kritik sejak musim lalu.
Hal itu pula yang membuat Alvaro Morata kecewa, hingga ia akhirnya memutuskan untuk hengkang dari klub dan pindah ke Chelsea.
Dan Benzema tak menampik jika Zidane memang memberinya rasa percaya diri ekstra sejak menangani klub ibu kota pada awal 2016 silam.
Zinedine Zidane
"Zidane adalah contoh kesuksesan bagi semua orang. Baik sebagai pemain maupun pelatih. Dia membuat saya percaya diri, bahkan meski saya sebelumnya sudah merasa seperti itu. Dia tenang, fokus tentang memberi saya nasihat yang tepat," tutur Benzema menurut Sportsmole.
"Hubungan kami terasa natural. Saya sudah mengenal dia sejak lama dan dia selalu memberi saya banyak nasehat. Dia amat penting. Dia akan mengadakan pertemuan, dia sering bicara dengan para pemain. Semua yang ia katakan selalu masuk akal."
"Kami adalah tim terbaik, dan itu terlihat dari trofi yang kami raih. Keberuntungan hanya akan membawa anda menang sekali, bukan beberapa kali. Ini bukan sebuah keberuntungan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Filosofi Permainan Sepakbola Zidane
Liga Spanyol 7 September 2017, 21:35
-
5 Klub Yang Untung Besar di Bursa Transfer Musim Panas 2017
Editorial 7 September 2017, 16:24
-
Ronaldo Kembali Berlatih Jelang Debut Champions
Liga Spanyol 7 September 2017, 14:30
-
Isco Berharap Bisa Awet Berseragam Madrid
Liga Spanyol 7 September 2017, 14:10
-
Marcelo: Casemiro Bisa Buat Saya Main Hingga Usia 45
Liga Spanyol 7 September 2017, 13:50
LATEST UPDATE
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR