Cascarino mengatakan bahwa atmosfer ruang ganti klub kini tengah tak bagus dan ia yakin hari-hari Mourinho di London akan segera berakhir jika mereka kembali gagal di dua laga Premier League berikutnya.
"Bagaimana bisa hal seperti ini terus berlanjut? Untuk bisa bertahan mereka harus mencatat performa yang luar biasa bagus dan menunjukkan sesuatu yang kontras dibandingkan apa yang sudah ada selama ini. Namun sejauh ini, mereka terlihat tak mampu melakukan itu," jelas Cascarino di Sky Sports.
"Ia sudah mencoba segalanya. Tanpa enam poin dari Watford dan Sunderland, saya kira ia tidak akan bertahan. Alasan mengapa ia masih ada di sini adalah fans. Mereka masih menyanyikan namanya dan amat mencintainya.
"Namun mereka terus kalah, dan itu jadi kekhawatiran tersendiri bagi orang-orang di balik manajemen klub. Ada batasan di mana Anda bisa menerima kritik terhadap sebuah tim. Namun ketika Anda mengatakan pada publik bahwa Anda 'dikhianati' pemain, itu akan membuat atmosfer ruang ganti menjadi amat buruk." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Mourinho Terbaik di Premier League
Liga Inggris 17 Desember 2015, 23:28
-
Tinggalkan Chelsea, Mourinho Jadi Meme Lucu
Open Play 17 Desember 2015, 22:52
-
Mourinho Resmi Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 17 Desember 2015, 22:43
-
Loic Remy Rintis Jalan Keluar dari Chelsea
Liga Eropa Lain 17 Desember 2015, 22:21
-
Redknapp: 'The Special One' Tak Spesial Lagi
Liga Inggris 17 Desember 2015, 21:46
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR