Cascarino mengatakan bahwa atmosfer ruang ganti klub kini tengah tak bagus dan ia yakin hari-hari Mourinho di London akan segera berakhir jika mereka kembali gagal di dua laga Premier League berikutnya.
"Bagaimana bisa hal seperti ini terus berlanjut? Untuk bisa bertahan mereka harus mencatat performa yang luar biasa bagus dan menunjukkan sesuatu yang kontras dibandingkan apa yang sudah ada selama ini. Namun sejauh ini, mereka terlihat tak mampu melakukan itu," jelas Cascarino di Sky Sports.
"Ia sudah mencoba segalanya. Tanpa enam poin dari Watford dan Sunderland, saya kira ia tidak akan bertahan. Alasan mengapa ia masih ada di sini adalah fans. Mereka masih menyanyikan namanya dan amat mencintainya.
"Namun mereka terus kalah, dan itu jadi kekhawatiran tersendiri bagi orang-orang di balik manajemen klub. Ada batasan di mana Anda bisa menerima kritik terhadap sebuah tim. Namun ketika Anda mengatakan pada publik bahwa Anda 'dikhianati' pemain, itu akan membuat atmosfer ruang ganti menjadi amat buruk." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Mourinho Terbaik di Premier League
Liga Inggris 17 Desember 2015, 23:28
-
Tinggalkan Chelsea, Mourinho Jadi Meme Lucu
Open Play 17 Desember 2015, 22:52
-
Mourinho Resmi Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 17 Desember 2015, 22:43
-
Loic Remy Rintis Jalan Keluar dari Chelsea
Liga Eropa Lain 17 Desember 2015, 22:21
-
Redknapp: 'The Special One' Tak Spesial Lagi
Liga Inggris 17 Desember 2015, 21:46
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR