Bolt, yang baru saja memborong tiga medali emas di Olimpiade London, mengatakan bahwa Ronaldo merupakan pemain dengan kemampuan paling komplet di lapangan hijau dan layak menjadi nomor satu dunia.
"Cristiano Ronaldo adalah pemain terbaik dunia dan saya rasa dia pantas memenangi Ballon d'Or tahun ini," tutur pria Jamaika itu kepada AS.
Selain menyampaikan dukungan, Bolt juga mengungkapkan bahwa dialah yang mengajari Ronaldo cara untuk meningkatkan top speed-nya, yaitu ketika forward Portugal tersebut masih memperkuat Manchester United. (foes/as/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Jangan Tanya Saya Tentang Ronaldo
Liga Spanyol 7 September 2012, 22:09 -
Mou Ragu Madrid Bisa Bersaing Dengan Klub Kaya
Liga Spanyol 7 September 2012, 20:01 -
Bolt: Cristiano Ronaldo Nomor Satu Dunia
Liga Spanyol 7 September 2012, 08:30 -
De Gea: City Bisa Kalahkan Madrid dan Barcelona
Liga Champions 7 September 2012, 07:00 -
Ramos: Spanyol Tidak Kenal Uji Coba
Piala Dunia 7 September 2012, 05:30
LATEST UPDATE
-
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53 -
Man of the Match Chelsea vs Liverpool: Moises Caicedo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 02:03 -
Inter vs Cremonese: Bonny Gemilang dengan 1 Gol dan 3 Assist
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:47 -
Man of the Match Inter Milan vs Cremonese: Ange-Yoan Bonny
Liga Italia 5 Oktober 2025, 01:36 -
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR