
Ya, Pique menjadi salah satu cerita yang menjadi sorotan selain cerita kegagalan Barcelona meraih trofi Supercopa de Espana. Barcelona sendiri ditahan imbang 1-1 oleh Athletic Bilbao di leg kedua. Hasil ini membuat anak asuh Luis Enrique secara agregat kalah dengan skor mencolok, 1-5.
Lantas apa yang dilakukan Pique sehingga mendapatkan sorotan dari publik Spanyol? Pada laga tersebut Pique mendapatkan kartu merah langsung dari wasit, usai dirinya memprotes keras hakim garis yang menilai Aritz Aduriz berada di posisi offside.
Usut punya usut, bukan hanya protes saja yang ditunjukkan Pique saat itu. Dilansir laman olahraga Spanyol, AS, Pique ternyata melontarkan kata-kata kotor kepada hakim garis yang di antaranya berbunyi: 'You f**king son of bich.'
Sontak, umpatan dari Pique, di awal-awal babak kedua ini langsung diganjar kartu merah oleh wasit.
Dengan hanya 10 pemain, Barcelona pun gagal membalikkan skor. Terlebih Bilbao mampu menyamakan kedudukan lewat gol Aritz Aduriz pada menit ke-74 dan memaksakan skor imbang 1-1.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Istri Claudio Bravo: Saya Yakin Luis Enrique Bisa Adil
Liga Spanyol 18 Agustus 2015, 21:54
-
Cari Penyerang Anyar, PSG Incar Messi dan Ronaldo
Liga Eropa Lain 18 Agustus 2015, 21:35
-
Pedro Capai Kata Sepakat dengan MU
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 20:57
-
Luis Enrique Salahkan Saga Transfer Pedro
Liga Spanyol 18 Agustus 2015, 17:40
-
Bartomeu Ngotot MU Bayar Klausul Pedro
Liga Inggris 18 Agustus 2015, 15:37
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR