Menurut laporan beberapa media Spanyol yang dilansir Transfer Market Web, Los Blaugrana tertarik mendatangkan Fabinho seiring masih tak jelasnya masa depan bek kanan mereka saat ini, Dani Alves di Camp Nou.
Hingga kini Alves memang belum menentukan masa depannya bersama Barca, meski kontraknya akan berakhir pada saat musim ini usai nanti.
Dengan kabar ini, maka Barca sudah siap untuk menyerobot raksasa Premier League, Arsenal yang sebelumnya diklaim juga berminat terhadap pemain bernama lengkap Fabio Henrique Tavares tersebut.
Lantas siapakah sebenarnya Fabinho? Rupanya di Monaco statusnya merupakan pemain pinjaman dari klub Portugal, Rio Ave. Bek 21 tahun itu dipinjam Monaco hingga akhir musim ini.
Sebelumnya, Fabinho juga sempat menjalani masa peminjaman di dua tim Real Madrid, yakni Castilla dan tim utama. Ia sempat bermain bagi Los Blancos di La Liga, tepatnya kontra Malaga pada Mei 2013 lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Luis Enrique Sebut PSG Kandidat Kuat Juara Liga Champions
Liga Champions 20 Maret 2015, 22:38
-
Reaksi Atas Hasil Undian Perempat Final Liga Champions
Liga Champions 20 Maret 2015, 19:50
-
Inilah Hasil Undian Babak Perempat Final UCL 2014-15
Liga Champions 20 Maret 2015, 18:16
-
Enrique: Barca Favorit? Kami Tak Mau Terlalu Sombong!
Liga Spanyol 20 Maret 2015, 16:45
-
Buru Bek Eks Madrid, Barcelona Siap Sikut Arsenal
Liga Spanyol 20 Maret 2015, 16:06
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR