Dalam laga tersebut, Barca tertinggal lewat gol bunuh diri Jordi Alba di menit ke 2. Kekalahan ini memperpanjang dominasi La Real yang tak pernah kalah dari Barca di Anoeta sejak tahun 2007 silam.
"Selalu sulit untuk bangkit saat tim anda tertinggal terlalu dini. Tim lawan bermain bertahan, sulit bagi kami untuk mendapatkan gol menghadapi permainan defensif semacam itu," ungkap Busquets seperti dilansir Barca TV.
"Kami memang jarang kalah, tapi lawatan ke Anoeta selalu sulit bagi kami. Semoga saja rekor buruk kami di sana terhenti musim depan."[initial]
Baca Juga
- Xavi: Sulit Cari Pengganti Valdes
- Xavi Labeli Pique Sebagai Salah Satu Bek Tengah Terbaik Dunia
- Mikel: Kalahkan Tim Sekuat Barca Butuh Keberuntungan
- Neymar Isyaratkan Bertahan di Barca Sampai 2020
- Neymar Resmikan Organisasi Sosial 'Neymar Jr. Institute'
- Neymar Berambisi Cetak Gol di Final Liga Champions Musim Ini
- Rakitic: Messi Harusnya Tak Hanya Menangkan Ballon d'Or
- Scholes Anggap Messi Semakin Malas Bergerak
- Ronaldo: Hanya Masalah Waktu Neymar Jadi Pemain Terbaik Dunia
- Scholes Pesimis Enrique Mampu 'Segarkan' Barca
- Pelempar Lembing Seksi Ini Dukung Messi Raih Ballon d'Or 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Resmi: Barcelona Putus Kontrak Zubizarreta
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 22:49
-
Messi Adukan Enrique ke Petinggi Barca?
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 21:48
-
Allegri Tak Mau Juve Terpeleset Seperti Madrid dan Barca
Liga Italia 5 Januari 2015, 20:34
-
Sakit Perut, Messi Terancam Absen Lawan Elche
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 20:25
-
Rekrut Kiper Muda Barcelona, Zubizarreta Kecam Ajax
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 19:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR