Bola.net - - Calon pemain baru Real Madrid, Vinicius Junior mengaku sangat mengidolakan sosok Neymar dan banyak meneladani gaya bermainnya. Vinicius juga lebih memilih Lionel Messi dibanding Cristiano Ronaldo.
Madrid dikabarkan telah sepakat untuk membeli Vinicius dari Flamengo. Namun, karena masih berusia 16 tahun, Vinicius masih belum bisa bergabung dengan Madrid. Ia akan tetap bermain di klub Brasil dan baru akan bergabung pada musim 2018/19 mendatang.
Baru-baru ini, Vinicius membuat pengakuan yang akan bikin telinga para fans Madrid memerah. Pasalnya, saat diberi pilihan antara Lionel Messi atau Cristiano Ronaldo, Vinicius memberi jawaban bahwa ia lebih memilih Messi.
Tak hanya itu saja, dalam wawancara yang dilakukan oleh Marca, Vinicius juga menyebut nama Neymar sebagai pemain idolanya.
"Neymar adalah idola saya dan saya sangat mengaguminya. Saya banyak melihat video bermainnya dan saya kemudian melakukan hal yang sama dengan yang dia lakukan," kata Vinicius di MarcaTV.
"Bahkan saya bisa melakukan hal yang lebih baik darinya," sambung Vinicius.
Yang tak kalah mengejutkan adalah jawaban dari pertanyaan terakhir yang dilayangkan oleh MarcaTV pada Vinicius. Klub mana yang Anda mainkan saat bermain di video game? "Barcelona," jawab Vinicius dengan mantap.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane: Kami Akan Cetak Gol dan Menang
Liga Champions 9 Mei 2017, 23:43
-
Ramos: Madrid Bersatu dan Saling Berkorban
Liga Champions 9 Mei 2017, 23:05
-
Calon Bintang Madrid Rupanya Idolakan Neymar dan Messi
Liga Spanyol 9 Mei 2017, 21:44
-
Madrid Siap Juara Liga Champions dan La Liga
Liga Champions 9 Mei 2017, 21:23
-
Verratti: Juventus Bisa Repotkan Real Madrid
Liga Champions 9 Mei 2017, 17:07
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR