Casillas sempat hanya menghuni bangku cadangan di sepanjang musim kompetisi La Liga 13/14. Di awal musim ini, sang kapten juga banyak mendapat cemoohan dari suporter sendiri, usai tampil buruk di awal kompetisi.
Namun belakangan, performa sang penjaga gawang berangsur kembali ke level tertinggi, seperti yang pernah ia tunjukkan di Madrid sebelumnya.
"Banyak di antara kita yang meragukan Iker sebelumnya, namun ia masih terus menjadi yang terbaik di dunia hingga saat ini," tutur Carlos pada Onda Cero.
Casillas sukses menepis satu tendangan penalti lawan, kala Madrid menang 4-0 atas Cruz Azul di babak semifinal Piala Dunia Antar Klub (17/12). [initial]
(onda/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Madrid: Kontrak Ancelotti? Tunggu Akhir Musim
Liga Spanyol 18 Desember 2014, 20:35
-
Carlos: Ballon d'Or Lebih Layak Untuk CR7 Ketimbang Messi
Liga Spanyol 18 Desember 2014, 18:41
-
Presiden San Lorenzo Khawatir Madrid Pengaruhi Wasit di Final
Liga Spanyol 18 Desember 2014, 16:01
-
Frustrasi di Inter, Zanetti Hampir Tergoda Madrid
Liga Italia 18 Desember 2014, 15:32
-
Isco: Inilah yang Terjadi Ketika Carvajal Kalah Main PS
Bolatainment 18 Desember 2014, 14:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR