Casillas mengaku bahagia akhirnya bisa kembali berdiri di bawah mistar Madrid selama satu pertandingan penuh. Sejak Januari lalu, Santo Iker telah kehilangan posisi inti akibat kalah bersaing dengan Diego Lopez.
Ketika ditanya kemungkinannya untuk pindah klub demi meraih posisi inti di bursa transfer mendatang, Casillas mengemukakan jawabannya.
"Ketika anda tidak bermain sekian lamanya, ada saat-saat tertentu ketika keinginan hengkang melintas di pikiran anda," kapten Timnas Spanyol ini mengakui kepada reporter.
"Namun sekarang rencana saya adalah bertahan di Real Madrid. Jika pelatih merasa bahwa saya harus bermain di Liga Champions, maka saya akan bermain sebaik mungkin untuk merebut kepercayaannya kembali."
Casillas mengungkapkan bahwa saat ini ia sudah tak lagi memiliki keinginan untuk hengkang dari Santiago Bernabeu.
"Saya berharap mengakhiri karir di sini. Itulah rencana saya," tegas Casillas. [initial]
Baca Juga:
- Casillas: Diego Lopez Layak Jadi Kiper Utama
- Ancelotti Puji Comeback Casillas
- 'Ingin Tempat Utama, Casillas Harus Berjuang'
- Perez Bantah Pengaruhi Ancelotti Soal Posisi Casillas
- Pendapat Ramos Soal Persaingan Casillas dan Lopez
- Schuster: Saya Paham Jika Casillas Ingin Tinggalkan Madrid
- Dukungan Fans Madrid Terhadap Diego Lopez Meningkat Drastis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Madrid Tak Butuh Ozil
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 22:22
-
Barca Nyaris Beli Bale 60 Juta Musim Lalu
Liga Champions 4 Oktober 2013, 20:43
-
Publik Prancis Ingin Benzema ke Arsenal
Liga Champions 4 Oktober 2013, 20:19
-
Turan: Bagi Atletico, Setiap Laga Adalah 'Final'
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 20:05
-
Madrid Persiapkan 'Mini Pramusim' Buat Bale
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 18:56
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR