Casillas sudah tidak lagi menjadi pilihan utama di Real Madrid sejak pertengahan musim lalu. Pergantian pelatih nyatanya juga tak membuat nasib Casillas membaik; ia tetap menjadi pilihan kedua setelah Diego Lopez.
"Saya bertanya bagaimana keadaan Iker, saya tak bermaksud menyarankan apa pun. Iker mengatakan ia tengah menjalani masa sulit. Namun ia juga mengaku merasa nyaman dan sudah separuh jalan untuk menentukan masa depannya," ujar Del Bosque.
Karena sudah tak lagi menjadi pilihan utama, banyak kabar yang menyebutkan bahwa ia akan meninggalkan Madrid. Hal itu semakin keras berhembus setelah Carlo Ancelotti mengatakan bahwa Casillas hanya akan dapat jatah bermain di Liga Champions. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maldini: Ancelotti Tahu Madrid Bukan Klub Yang Sabar
Liga Spanyol 10 September 2013, 22:06
-
'Casillas Separuh Jalan Tentukan Masa Depannya'
Liga Spanyol 10 September 2013, 21:31
-
Juventus Disebut Akan Bergerak Untuk Coentrao
Liga Champions 10 September 2013, 21:04
-
22 September, Ronaldo Bergaji Termahal Dunia
Liga Spanyol 10 September 2013, 17:14
-
'Sejak Dulu Perez Selalu Inginkan Buffon, Bukan Casillas'
Liga Spanyol 10 September 2013, 16:58
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR