Cassano sendiri sejatinya lebih menyukai Diego Maradona, legenda yang kerap dibanding-bandingkan dengan Messi, namun eks pemain Real Madrid juga mengakui bahwa La Pulga dan CR7 memang memiliki kemampuan olah bola yang luar biasa.
"Idola saya adalah Maradona, karena ia bermain di Italia Selatan. Namun bagi saya, sepakbola sekarang hanya satu, pemain no.10 Barcelona (Messi-red). Dan tidak ada lagi, tidak ada yang nomor dua," tutur Cassano pada AS.
"Ia sudah memenangkan lima Ballon d'Or. Sekarang, sepakbola jauh lebih sulit, lebih menuntut fisik ketimbang di era Maradona. Namun jika Anda bermain melawan Messi, Anda akan amat kesulitan! Dan tidak ada yang berubah darinya. Ia bisa melakukan apapun yang ia inginkan."
"Dengar, Cristiano seperti Nadal dan Messi seperti Federer. Nadal benar-benar fenomenal, namun ketika kondisi fisiknya tak lagi bagus, ia tak bisa lagi memenangkan semuanya. Federer sudah berusia 35 tahun dan kualitasnya masih luar biasa. Sekarang Cristiano setara dengan Messi, namun dalam dua atau tiga tahun ia akan menurun. Messi akan bermain hingga usia 35,36, atau 37." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Belum Berani Turunkan Bale Hadapi Bilbao
Liga Spanyol 12 Februari 2016, 21:49
-
Benfica Beri Klausul 'Anti-Madrid' untuk Sanches
Liga Spanyol 12 Februari 2016, 15:38
-
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Athletic Bilbao
Liga Spanyol 12 Februari 2016, 15:28
-
Prediksi Real Madrid vs Athletic Bilbao 13 Februari 2016
Liga Spanyol 12 Februari 2016, 15:27
-
Cassano: Messi Nomor Satu, Tak Ada Nomor Dua
Liga Spanyol 12 Februari 2016, 15:21
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR