Bola.net - Sebuah kabar buruk datang bagi Real Madrid jelang partai El Clasico. Winger mereka, Gareth Bale diberitakan bakal absen di laga akbar tersebut.
Kurang dari dua Minggu lagi, Real Madrid akan melakoni sebuah partai akbar. Mereka akan menghadapi rival abadi mereka, Barcelona pada partai tunda El Clasico pertama musim ini.
Partai ini sejatinya digelar pada bulan November kemarin. Namun karena situasi keamanan yang tidak kondusif di Catalunya membuat partai ini ditunda.
The Daily Mail mengklaim bahwa Real Madrid tidak akan full team di laga ini. Gareth Bale kemungkinan harus absen karena mengalami cedera.
Seberapa parah kondisi cedera Bale? Simak informasinya di bawah ini.
Cedera Paha
Laporan tersebut membeberkan bahwa Bale baru-baru ini mengalami cedera pada saat sesi latihan Real Madrid.
Ia mengalami cedera pada bagian pahanya. Cedera itu diberitakan tidak terlalu parah, namun butuh waktu sekitar satu bulan untuk memulihkan cederanya itu.
Alhasil Bale kemungkinan besar bakal absen membela El Real saat partai El Clasico nanti.
Daftar Semakin Panjang
Cedera yang dialami Bale ini menambah panjang daftar cedera Real Madrid jelang partai El Clasico ini.
Skuat Real Madrid diberitakan tidak bisa menurunkan Eden Hazard di laga tersebut. Sang playmaker mengalami cedera pada partai melawan PSG pekan lalu.
Tidak hanya itu, Marcelo juga berpotensi absen karena masalah cedera juga. Untuk itu skuat Real Madrid bakal kesulitan untuk menghadapi Barcelona tanpa pemain terbaik mereka.
Laga Berikutnya
Real Madrid bakal melakoni pertandingan pekan ke-15 La Liga besok.
Mereka akan berhadapan dengan Espanyol di Santiago Bernabeu.
(The Daily Mail)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Siapkan Tawaran untuk Donny van de Beek
Liga Spanyol 6 Desember 2019, 21:20
-
Paul Pogba Sudah Putuskan Hengkang dari MU dan Pindah ke Madrid
Liga Inggris 6 Desember 2019, 21:14
-
Bersama Real Madrid, Eden Hazard akan Menangkan Ballon d'Or
Liga Champions 6 Desember 2019, 16:40
-
Cedera, Gareth Bale Absen di El Clasico?
Liga Spanyol 6 Desember 2019, 16:00
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan 16, Real Madrid Melawan Tim Catalan
Liga Spanyol 6 Desember 2019, 15:00
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR