Bola.net - - CEO , Oscar Grau, percaya bahwa klub akan selalu menjadi bagian penting dari La Liga.
Status Barcelona kini tengah diragukan di Divisi Primera, usai sebelumnya terjadi perdebatan menyusul referendum kemerdekaan Catalan.
Sempat ada kabar yang mengatakan bahwa Barca harus pindah ke kompetisi lain jika memang nantinya Catalan berpisah dari Spanyol. Presiden Josep Maria Bartomeu lantas mengatakan ia akan membicarakan soal itu dengan anggota manajemen klub lainnya.
Namun Grau berkeras bahwa timnya harus terus bermain di kompetisi kasta tertinggi Spanyol tersebut.
Barca vs Las Palmas
"Bujet yang ada di klub dibuat berdasarkan La Liga, saya kira La Liga dan Barca harus terus bersama," tuturnya di Sportsmole.
"Para sponsor amat bahagia menjalin kerja sama dengan Barca, dengan struktur klub, gaya bermain kami, DNA kami, dan nilai-nilai yang kami berikan, serta prestasi yang terus kami raih dari musim ke musim."
Grau mengatakan hal tersebut ketika ia memberikan presentasi soal kondisi finansial klub kemarin, waktu setempat.
Barcelona, yang kini duduk di puncak klasemen La Liga, akan bermain melawan Atletico Madrid di Metropolitano akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bek Atletico Kagumi Keberanian Sikap Pique
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 22:08
-
Tanpa Neymar Barca Akan Baik-baik Saja
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 17:47
-
Mbappe Dipandang Lebih Profesional Ketimbang Messi
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 17:15
-
Juanfran: Barcelona Bukan Cuma Soal Messi
Liga Spanyol 12 Oktober 2017, 15:55
-
City dan Arsenal Juga Berminat Rekrut Danilo
Liga Inggris 12 Oktober 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR