Adalah presiden Barca, Sandro Rosell yang mengungkapkan fakta tersebut. Menurutnya kedua raksasa Premier League itu, di samping Real Madrid dan juga Bayern Munich yang diketahui publik, juga sudah mengajukan penawaran besar untuk memboyong Neymar.
Namun Rosell mengaku senang merekalah yang akhirnya bisa memenangi persaingan menarik wonderkid Brasil itu keluar dari Santos. Semua berkat reputasi hebat yang mereka bangun beberapa tahun terakhir.
"Saya bicara dengan ayahnya ketika kami bertemu di Miami dan kami menuntaskan kesepakatan di sana. Ada empat pihak yang memiliki haknya sebagai bagian transfer dan kami harus meraih kesepakatan dengan kesemuanya, tapi pada akhirnya kami bisa mengunci kesepakatan senilai 57,5 juta euro," ujarnya.
Rosell melanjutkan, "Kuncinya adalah sang pemain ingin ke Barcelona. Semua didasarkan pada hal itu meskipun ia mendapat tawaran dari Man City, Chelsea, Bayern dan Real Madrid." [initial]
Siapa Bilang La Liga Tak Mempesona? (dstar/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ivanovic: Selalu Ada Motivasi Bersama Mourinho
Liga Inggris 9 Oktober 2013, 18:30
-
Chelsea dan City Pun Sempat Goda Neymar
Liga Spanyol 9 Oktober 2013, 16:16
-
Incar Burak Yilmaz, Chelsea Relakan Demba Ba?
Liga Inggris 9 Oktober 2013, 15:17
-
Vertonghen Balas Kecaman Mourinho
Liga Inggris 9 Oktober 2013, 15:11
-
Dante Sebut Empat Tim Kandidat Juara Liga Champions
Liga Champions 9 Oktober 2013, 11:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR