Pemain 22 tahun tersebut memang memiliki peran penting dalam membantu Los Cholconeros menjuarai La Liga musim lalu. Kini ia dikabarkan tengah menimang kemungkinan untuk bereuni dengan mantan rekannya, Diego Costa dan Filipe Luis di Chelsea.
Koke sendiri merupakan salah satu prospek panas di bursa transfer. Namun pertanyaan terkait dimana Jose Mourinho akan menempatkan Koke kemudian muncul. Pasalnya Chelsea sudah memiliki pemain sekaliber Cesc Fabregas di posisi yang sama.
Kendati demikian, jika melihat usia Koke yang masih muda, kemungkinan besar Mourinho akan menggunakan Koke sebagai investasi jangka panjang dengan membelinya dan kemudian meminjamkannya ke tim lain. [initial]
Baca Juga:
- Milan Resmi Permanenkan Status Torres
- Ke London, Inter Nego Podolski dan Salah
- Fiorentina Minta Chelsea Tarik Marin
- Mourinho: Pemain Chelsea Merengek di Ruang Ganti
- Masih Sebulan Lagi, Sagna Sudah Pikirkan Duel Lawan Chelsea
- Positif, Torres Ditukar Cerci
- Koeman Antusias Adu Taktik Dengan Mourinho
- Pernah Satu Tim, Alderweireld Bertekad 'Matikan' Diego Costa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Chelsea Gagal Tundukkan 10 Pemain Soton
Liga Inggris 28 Desember 2014, 23:02
-
Song: Saya dan Fabregas Ingin Kembali, Tapi Arsenal Tak Mau
Liga Inggris 28 Desember 2014, 19:40
-
Redknapp: Matic Bisa Lebih Baik Dari Makelele
Liga Inggris 28 Desember 2014, 18:00
-
Mourinho: Hazard Kecil, Namun Perkasa
Liga Inggris 28 Desember 2014, 17:34
-
'Matic Perisai Sempurna Chelsea'
Liga Inggris 28 Desember 2014, 17:33
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR