Ronaldo sudah mengumpulkan tiga Ballon d'Or sepanjang karirnya, sementara Messi sudah meraihnya di lima kesempatan. Dan hingga kini, semua orang masih terus memperdebatkan mengenai siapa yang layak disebut sebagai pemain terbaik dunia.
Namun menurut Conceicao, sebagai penggemar sepakbola kita hanya bisa menikmati persaingan di antara dua pemain hebat tersebut. Selain itu, ia juga mengakui bahwa persaingan Ronaldo dan Messi membuat keduanya menjadi pemain yang lebih baik seiring berjalannya waktu.
"Ronaldo adalah seorang profesional yang hebat, ia bisa terus bekerja siang malam untuk menjadi yang terbaik. Duel dengan Messi dan Cristiano Ronaldo membuat mereka berdua menjadi pemain terbaik dan saya juga mendapat keuntungan dari hal tersebut," tutur Conceicao pada AS.
"Messi juga seorang fenomena dan bagi anda yang menyukai sepakbola, akan menyenangkan melihat duel keduanya." [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Akan Usir Sergio Ramos Musim Depan
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 21:07
-
Resmi Perpanjang Kontrak, Toni Kroos Pemain Jerman Termahal
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 19:05
-
Benitez Sindir Manajemen Real Madrid
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 15:10
-
Madrid Jadikan Kroos Jerman Termahal
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 14:37
-
Mourinho atau Pep, Messi atau Ronaldo, Ini Kata Bos La Liga
Liga Spanyol 12 Oktober 2016, 14:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR