Bola.net - Juara bertahan Barcelona akan main tandang melawan Athletic Bilbao pada pekan perdana La Liga 2019/20, Sabtu (17/8/2019). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di San Mames ini.
Musim lalu, Barcelona sukses mempertahankan gelar dan meraih titel La Liga mereka yang ke-26. Musim ini, Barcelona mengincar hat-trick juara La Liga.
Di La Liga musim lalu, Bilbao finis peringkat 8 dengan 53 poin (M13 S14 K11), mencetak 41 gol dan kebobolan 45 gol dalam 38 pertandingan.
Dalam laga tandangnya melawan Bilbao di La Liga musim lalu, Barcelona hanya mampu bermain imbang 0-0. Sebelumnya, mereka juga bermain imbang di Camp Nou, dengan skor 1-1.
Barcelona selalu imbang dalam 2 laga terakhirnya melawan Bilbao di La Liga.
Barcelona tak terkalahkan dalam 11 laga terakhirnya melawan Bilbao di La Liga (M9 S2 K0).
Barcelona tak terkalahkan dalam 5 laga tandang terakhirnya melawan Bilbao di La Liga (M4 S1 K0).
Scroll terus ke bawah.
Athletic Bilbao vs Barcelona
Bilbao tak terkalahkan dalam 14 laga kandang terakhirnya di La Liga.
Barcelona hanya kalah 1 kali dalam 26 laga terakhirnya di La Liga (M19 S6 K1).
Barcelona tak terkalahkan dalam 6 laga terakhirnya melawan Bilbao di semua kompetisi (M4 S2 K0).
Selalu tercipta maksimal 2 gol dalam 4 pertemuan terakhir Bilbao dan Barcelona di La Liga.
Dalam laga pertamanya di La Liga musim lalu, Bilbao menang 2-1 menjamu Leganes. Sementara itu, Barcelona menang 3-0 menjamu Alaves.
Barcelona selalu clean sheet dalam 4 laga tandang terakhirnya melawan Bilbao di La Liga.
Luis Suarez telah mencetak 5 gol dalam 7 penampilan melawan Bilbao di La Liga.
Antoine Griezmann telah mencetak 8 gol dalam 18 penampilan melawan Bilbao di La Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Datangkan Neymar, Barcelona Disebut Pelihara Bom Waktu
Liga Inggris 15 Agustus 2019, 21:40
-
Van Dijk, Ronaldo dan Messi Masuk Nominasi UEFA Player of the Year
Liga Champions 15 Agustus 2019, 20:54
-
Data dan Fakta La Liga: Athletic Bilbao vs Barcelona
Liga Spanyol 15 Agustus 2019, 20:02
-
Prediksi Athletic Bilbao vs Barcelona 17 Agustus 2019
Liga Spanyol 15 Agustus 2019, 20:01
-
Terlalu Beresiko, Bayern Diharap Tidak Datangkan Coutinho
Bundesliga 15 Agustus 2019, 19:04
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR