Namun catatan apik Los Blancos saat bertemu tim sekotanya tersebut bisa dibanggakan. Tiga kemenangan dalam tiga pertemuan terakhir dengan catatan memasukkan 9 gol dan hanya kebobolan tiga gol.
Bagaimanakah peluang kedua tim? Berikut data dan fakta laga Real Madrid vs Rayo Vallecano. (bola/gl/dzi)
Data dan fakta

- Real Madrid hanya dua kali menang dalam enam pertandingan terakhir mereka di semua kompetisi
- Los Blancos tak terkalahkan di kandang mereka musim ini. Menang sembilan kali dan dua kali seri.
- Jose Mourinho akan mencatatkan 100 laga bersama Real Madrid pada laga ini.
- Rayo Vallecano telah memenangkan enam dari delapan laga terakhir mereka di La Liga.
- Kemenangan terakhir Rayo di Bernabeu terjadi pada Januari 1996 silam.
Head to head

- 25 Sept 2012, Rayo Vallecano 0-2 Real Madrid (La Liga)
- 26 Feb 2012, Rayo Vallecano 0-1 Real Madrid (La Liga)
- 25 Sept 2011, Real Madrid 6-2 Rayo Vallecano (La Liga)
Lima laga terakhir Real Madrid

- 14 Feb 2013, Real Madrid 1-1 Man. United (Liga Champions)
- 10 Feb 2013, Real Madrid 4-1 Sevilla (La Liga)
- 03 Feb 2013, Granada 1-0 Real Madrid (La Liga)
- 31 Jan 2013, Real Madrid 1-1 Barcelona (Copa del Rey)
- 27 Jan 2013, Real Madrid 4-0 Getafe (La Liga)
Lima laga terakhir Rayo Vallecano

- 11 Feb 2013, Rayo Vallecano 2-1 Atletico Madrid (La Liga)
- 03 Feb 2013, Sevilla 2-1 Rayo Vallecano (La Liga)
- 27 Jan 2013, Rayo Vallecano 3-0 Real Betis (La Liga)
- 19 Jan 2013, Granada 2-0 Rayo Vallecano (La Liga)
- 12 Jan 2013, Athletic Bilbao 1-2 Rayo Vallecano (La Liga)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Fiorentina vs Inter, Demi Tiga Besar
Liga Italia 17 Februari 2013, 17:46
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 24: Real Madrid vs Rayo Vallecano
Liga Spanyol 17 Februari 2013, 14:08
-
Preview: Inter vs Torino, Ujian Konsistensi
Liga Italia 27 Januari 2013, 17:45
-
Preview: Barcelona vs Osasuna, Bangkit Barca!
Liga Spanyol 27 Januari 2013, 16:30
-
Preview: Juve vs Genoa, Antara Scudetto & Salvezza
Liga Italia 26 Januari 2013, 09:36
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR