Bola.net - - Peringkat 3 Real Madrid akan menjamu tim juru kunci Huesca pada jornada 29 La Liga 2018/19, Senin (01/4). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Santiago Bernabeu ini.
Pada pertemuan pertama musim ini (jornada 15), yang juga merupakan pertemuan perdana mereka di La Liga, Madrid besutan Santiago Solari menang tipis 1-0 di kandang Huesca lewat gol tunggal Gareth Bale.
Ini akan menjadi laga kedua Madrid setelah kembali dilatih oleh Zinedine Zidane.
Pada pertandingan pertamanya di periode kedua kepelatihan Zinedine Zidane, sebelum jeda internasional kemarin, Madrid menang 2-0 menjamu Celta Vigo lewat gol-gol Isco dan Gareth Bale.
Scroll terus ke bawah.
Performa dan Statistik
Madrid memenangi delapan dari sepuluh dari sepuluh laga terakhirnya di La Liga.
Madrid selalu mencetak dua gol atau lebih dalam delapan dari sepuluh laga terakhirnya di La Liga.
Tak ada hasil imbang dalam sepuluh laga kandang terakhir Madrid di La Liga (M6 S0 K4).
Gareth Bale telah mencetak 41 gol dalam 83 penampilan untuk Zinedine Zidane di semua kompetisi.
Isco telah mencetak 23 gol dalam 115 penampilan untuk Zinedine Zidane di semua kompetisi.
Gol terbanyak untuk Madrid di La Liga 2018/19 sejauh ini: Karim Benzema (13).
Assist terbanyak untuk Madrid di La Liga 2018/19 sejauh ini: Luka Modric, Karim Benzema (masing-masing 4).
Huesca selalu kalah dalam dua laga terakhirnya di La Liga: 1-2 vs Getafe (tandang), 1-3 vs Alaves (kandang).
Huesca hanya menang sekali dalam 13 laga tandang terakhirnya di La Liga (M1 S3 K9).
Ezequiel Avila menyumbang lima gol dan satu assist dalam tujuh penampilan terakhirnya untuk Huesca di La Liga.
Gol terbanyak untuk Huesca di La Liga 2018/19 sejauh ini: Ezequiel Avila (6).
Assist terbanyak untuk Huesca di La Liga 2018/19 sejauh ini: Moi Gomez (4).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rivaldo Yakin Hazard Bisa Sukses di Real Madrid
Liga Inggris 30 Maret 2019, 21:30
-
Mbappe Diyakini Bakal Berakhir di Real Madrid
Liga Spanyol 30 Maret 2019, 18:30
-
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Huesca
Liga Spanyol 30 Maret 2019, 16:02
-
Prediksi Real Madrid vs Huesca 1 April 2019
Liga Spanyol 30 Maret 2019, 16:01
-
Nasib Hazard Berada di Tangan Zidane
Piala Dunia 30 Maret 2019, 10:00
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR