Bola.net - - Peringkat 5 Villarreal akan menjamu peringkat 3 Real Madrid pada jornada terakhir La Liga 2017/18, Minggu (20/5). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Estadio de la Ceramica ini.
Villarreal dan Madrid sama-sama menang dua kali dalam lima pertemuan terakhir mereka di La Liga, sekali imbang.
Di tempat ini musim lalu, Villarreal ditumbangkan Madrid 2-3. Villarreal sempat memimpin 2-0 lewat gol-gol Manu Trigueros dan Cedric Bakambu, tapi Madrid bisa membalikkan skor melalui Gareth Bale, Cristiano Ronaldo (penalti) dan Alvaro Morata.
Villarreal hanya menang sekali dalam tujuh laga kandang terakhirnya melawan Madrid di La Liga (M1 S2 K4), yakni 1-0 lewat gol tunggal Roberto Soldado pada musim 2015/16.
Villarreal menang empat kali dan hanya kalah sekali dalam lima laga terakhirnya di La Liga. Satu-satunya kekalahan itu adalah dengan skor telak 1-5 di kandang Barcelona.
Villarreal selalu menang dalam tiga laga kandang terakhirnya di La Liga: 2-1 vs Leganes, 4-1 vs Celta Vigo, 1-0 vs Valencia.
Gol terbanyak untuk Villarreal di La Liga musim ini: Carlos Bacca (15 gol).
Assist terbanyak untuk Villarreal di La Liga musim ini: Pablo Fornals (12 assist).
Madrid tanpa kemenangan dalam dua laga tandang terakhirnya di La Liga, yakni imbang 2-2 vs Barcelona dan kalah 2-3 vs Sevilla.
Madrid selalu mencetak minimal dua gol dalam enam laga terakhirnya di semua kompetisi.
Madrid selalu mencetak minimal dua gol dalam 16 dari 19 laga terakhirnya di La Liga.
Gareth Bale mencetak empat gol dalam empat penampilan terakhirnya untuk Madrid di semua kompetisi.
Isco menyumbang dua gol dan dua assist dalam empat penampilan terakhirnya untuk Madrid di semua kompetisi.
Gol terbanyak untuk Madrid di La Liga musim ini: Cristiano Ronaldo (25 gol).
Assist terbanyak untuk Madrid di La Liga musim ini: Karim Benzema (10 assist).
Rekor pertemuan kedua tim (c) Transfermarkt
Pada pertemuan pertama di La Liga musim ini (jornada 19), Madrid dipermalukan Villarreal 0-1 di Santiago Bernabeu. Gol tunggal Villarreal dalam laga tersebut dicetak oleh Pablo Fornals pada menit 87.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Check It Out Y'all, Sergio Ramos Lakoni Debut Sebagai Rapper!
Bolatainment 18 Mei 2018, 22:27
-
Liga Spanyol 18 Mei 2018, 21:31

-
Neymar Gabung, Madrid Jadi Klub Tak Terkalahkan
Liga Inggris 18 Mei 2018, 21:07
-
Lopetegui Tak Khawatir Pique Bikin Perpecahan di Timnas Spanyol
Piala Dunia 18 Mei 2018, 20:21
-
Rummenigge: Lewandowski Tidak Akan Kemana-Mana
Liga Spanyol 18 Mei 2018, 15:03
LATEST UPDATE
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR