Messi dan Ronaldo adalah pemain yang amat bagus, namun menurut Deco keduanya tidak memiliki kreativitas tinggi seperti yang biasa ditunjukkan oleh Ronaldinho di atas lapangan.
Ronaldinho
Dalam komentar yang ia buat di Sky Sports, Deco mengatakan: "Ronaldinho jauh lebih bertalenta timbang Messi dan Cristiano Ronaldo. Ketika kita tidak tahu apa yang harus dilakukan, ia akan menciptakan peluang untuk mencetak gol."
"CR7 kala itu masih muda, atletis, dan amat kompetitif. Messi bekerja keras untuk melakukan apa yang ia lakukan sekarang ketika menguasai bola di Barcelona. Namun apa yang dimiliki Ronaldinho benar-benar natural, ia punya kemampuan istimewa. Setiap kali kami memberinya bola, ia akan mencetak gol dengan tipe yang berbeda." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ballon d'Or Bisa Bawa Pogba Pindah ke Madrid
Liga Spanyol 20 Juni 2016, 18:45 -
Kontrak Baru Tak Halangi Payet ke Madrid atau Chelsea
Liga Inggris 20 Juni 2016, 18:35 -
Zidane Jadi Faktor Kunci Kepindahan Pogba ke Madrid
Liga Spanyol 20 Juni 2016, 17:00 -
Kovacic Ternyata Tak Menarik Minat Liverpool
Liga Inggris 20 Juni 2016, 15:22 -
Jadi Bintang Madrid, Vazquez Ucap Terima Kasih ke Zidane
Liga Spanyol 20 Juni 2016, 15:08
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR