Bola.net - - Legenda , Alessandro del Piero, mengatakan bahwa bintang Real Madrid yang tengah galau memikirkan masa depannya, Cristiano Ronaldo, akan disambut hangat di Turin.
Tim juara Italia kembali gagal memenuhi ambisi mereka menjadi juara Liga Champions musim lalu. Dua gol Ronaldo di final memastikan Bianconeri pulang ke Turin dengan kepala tertunduk usai kalah 1-4 di Cardiff.
Namun demikian, Ronaldo dikabarkan tengah tak bahagia di Madrid. Ia diklaim merasa kecewa dengan minimnya dukungan dari Los Blancos, usai belum lama ini otoritas pajak Spanyol menudingnya melakukan penggelapan pajak.
Ronaldo pun sempat dikaitkan dengan rencana kembali ke Manchester United. PSG juga dikabarkan siap memberinya kontrak besar agar pengoleksi empat trofi Ballon d'Or itu bersedia datang ke Paris.
Menariknya, Del Piero justru menyarankan CR7 untuk datang ke Turin dan membela Juventus.
Alessandro Del Piero
"Itu adalah piala yang sulit dimenangkan," tutur Del Piero, mengomentari kekalahan timnya di final, menurut Sportsmole.
"Kami berharap bisa memenangkannya lagi, dan jika Cristiano Ronaldo tak bahagia di Real Madrid dan ingin pergi, Juventus punya banyak ruang untuknya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus dan Inter Milan Berebut Joao Cancelo
Liga Italia 25 Juni 2017, 23:37
-
Del Piero: Datanglah ke Juventus, Ronaldo
Liga Spanyol 25 Juni 2017, 17:00
-
Alves Minta Dybala Gabung City
Liga Inggris 25 Juni 2017, 15:00
-
Azpi Akan Ditukar Alex Sandro?
Liga Inggris 25 Juni 2017, 14:00
-
Sevilla Ingatkan Juventus Mengenai N'Zonzi
Liga Spanyol 25 Juni 2017, 10:50
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR