
Mantan bintang Juventus dan Italia tersebut rupanya menilai dua pemain bintang sepakbola dunia tersebut memiliki kemampuan yang hampir setara, hingga ia amat sulit menentukan manakah di antara keduanya yang layak dianggap unggul dibandingkan yang lain.
Ketika ditanya mengenai siapa di antara Ronaldo dan Messi yang pantas disebut terbaik, pada AS Del Piero mengatakan: "Itu seperti bertanya pada saya, apakah saya lebih memilih ayah atau ibu (tertawa). Saya tidak ingin bicara mengenai hal tersebut."
Messi dan Ronaldo selalu bersaing ketat di setiap edisi FIFA Ballon d'Or. Namun di dua edisi terakhir, bintang Real Madrid selalu mampu unggul dari pemain berjuluk La Pulga tersebut. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penyanyi Cantik Ini Kagumi Bale & Tampang 'Bad Boy' Marcelo
Bolatainment 13 Mei 2015, 23:48
-
Simeone Peringatkan Madrid Akan Ancaman Tevez & Llorente
Liga Champions 13 Mei 2015, 22:19
-
Ancelotti Dihukum Dua Pertandingan
Liga Spanyol 13 Mei 2015, 21:52
-
Buffon Percaya Juventus Bisa Menang Liga Champions
Liga Champions 13 Mei 2015, 21:48
-
Simeone: Kembalinya Pogba Tambah Daya Dobrak Juve
Liga Champions 13 Mei 2015, 21:44
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR