Demi bisa bermain di laga krusial kontra Real Madrid, Senin dini hari nanti, Busquets tetap melakukan latihan, kendati manajer Luis Enrique memberikan libur kepada para pemainnya.
Busquets sendiri sudah absen selama tiga pekan akibat cedera engkel yang dideritanya saat menghadapi Villarreal.
Kendati menunjukkan tekad yang cukup kuat, hal itu saja tidak cukup baginya untuk bisa tampil sebagai starter di El Clasico. Luis Enrique jelas tidak mau mempertaruhkan kebugaran pemainnya dan mengambil resiko di laga yang sangat krusial nanti.
Meski kecil kemungkinan bagi Busquets untuk tampil sebagai starter, setidaknya namanya bisa dimasukkan ke daftar pemain cadangan dan memiliki kesempatan untuk turun di laga tersebut. (spt/jrc)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beckham Tak Setuju Madrid Disebut Krisis
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:40 -
Ancelotti Sebut Kalahkan Barca Sebagai Momen Terindah
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:20 -
Ancelotti: Bukan Perkara Sulit Tangani Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 23:00 -
Ancelotti: Saya Bersenang-senang Jalani Tugas
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 22:40 -
Timbang Zidane, Ancelotti Lebih Terpukau Aksi Ronaldo
Liga Spanyol 21 Maret 2015, 22:20
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR