Madrid baru saja menang 3-1 atas Espanyol di laga pamungkas mereka di liga (17/5). Namun kemenangan tersebut jadi tak begitu berarti karena Los Blancos sudah mustahil menjadi juara, usai gagal menang di tiga laga sebelumnya.
Kini, kesempatan satu-satunya bagi Real untuk meraih trofi tambahan adalah di Final Liga Champions akhir pekan mendatang melawan Atletico Madrid.
"Kami ingin menunjukkan permainan yang baik melawan Espanyol dan kami ingin menunjukkan bahwa kami tidak beruntung selama ini, ada banyak pemain yang mengalami cedera atau dalam kondisi tak nyaman. Namun yang penting kami bisa menang hari ini dan saya harap kami menunjukkan yang terbaik Sabtu depan," tutur Di Maria menurut laporan AS.
"Madrid mengakhiri musim ini dengan baik, kami berjuang keras di tiga kompetisi yang kami ikuti, namun pada akhirnya kami tak bisa mendapatkan apapun di liga," pungkasnya.
Di Maria mengirim dua assists di laga melawan Espanyol untuk membantu Alvaro Morata mencetak dua gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipe Luis Mulai Alihkan Fokus ke Final Liga Champions
Liga Champions 18 Mei 2014, 22:47
-
Bale: Saya Tak Sabar Jalani Final Liga Champions
Liga Champions 18 Mei 2014, 16:41
-
'Sekarang Waktunya Tunjukkan Siapa Madrid'
Liga Spanyol 18 Mei 2014, 00:44
-
Butragueno: Madrid Tak Paksa Cristiano
Liga Spanyol 18 Mei 2014, 00:28
-
Di Maria: Madrid Tidak Beruntung
Liga Spanyol 18 Mei 2014, 00:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR